Entries by admin

,

Upaya Penyatuan Kalender Islam

Gagasan tentang penyatuan kalender Islam bukanlah ide yang baru. Namun bagaimanapun ide tersebut senantiasa menarik dan sampai saat ini belum sampai pada tataran implementasi. Pro dan kontra tentang upaya penyatuan tersebut juga tidak kalah menariknya. Telah banyak seminar dan diskusi dilakukan baik level regional, nasional, dan bahkan internasional. Untuk level internasional terakhir dilakukan muktamar di […]

,

Dr. Supriyanto Pasir, M.Ag. Ikuti Shortcourse 3 Bulan di Kairo

Dr. Supriyanto Pasir, M.Ag., adalah Dosen Tetap Program Studi Pendidikan Agama Islam (PSPAI) Fakultas Ilmu Agama Islam (FIAI) Universitas Islam Indonesia (UII) yang tahun ini mendapatkan beasiswa (scholarship/minhah diraasiyyah) untuk shortcourse selama 3 bulan di Kairo, Mesir. Beasiswa diraih dari M. Amin Rais Foundation & Budi Mulia Dua. Sebagaimana visa yang diperoleh dari pemerintah Mesir, […]

,

Aly Abdel Moniem, Doktor Ke-10 PPs FIAI

Al–Maqaashid adalah salah satu kajian penting dalam dinamika perkembangan hukum Islam (syari’ah). Konsep tentang al-maqaashid atau maqaashid asy-syarii’ah tersebut terus dielaborasi sehingga menjadi relevan untuk menjadi “alat” untuk menjawab problemika kekinian. Dalam konteks bernegara konsepsi maqaashid dapat dijadikan sarana untuk mengukur pembangunan berkelanjutan. Berkenaan dengan itu, Aly Abdel Moniem telah melakukan riset untuk disertasinya pada […]

,

Tim UII Raih Juara Umum FBAI Unida

Universitas Islam Indonesia (UII) berhasil meraih juara umum dalam Festival Bahasa Arab dan Inggris (FBAI) atau al-Mahrajaan al-‘Arabiy wa al-Injiliiziy yang diadakan oleh Universitas Darussalam (Unida) Gontor, Ponorogo, Jawa Timur. Dalam lomba yang berlangsung pada Senin-Selasa, 20-21 Syawal 1437 H/25-26 Juli 2016 tersebut UII mengirimkan 4 delegasi. Adalah Saiful Aziz (IP Hukum Islam 2014), Tiyas […]

Jadwal Ujian Remediasi Genap 2015/2016

Diberitahukan kepada mahasiswa Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia peserta Remediasi Semester Genap Tahun Akademik 2015/2016, bahwa ujian Remediasi Semester Genap Tahun Akademik 2015/2016 akan dilaksanakan pada tanggal 15-19 Agustus 2016. Berikut jadwal selengkapnya: Jadwal Remediai Genap 2015/2016. Demikian pemberitahuan ini agar menjadi perhatian.

,

Informasi Remediasi Genap 2015/2016

Diinformasikan kepada mahasiswa Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia, bahwa Remediasi Semester Genap Tahun 2015/2016 akan dilaksanakan sesuai SK Rektor UII No. 507/SK-Rek/DA/VII/2016 sebagai berikut: Key-in 3 – 4 Agustus 2016 Pembayaran 5 dan 8 Agustus 2016 Pembatalan oleh Kaprodi 9 Agustus 2016 Ujian remediasi 10-20 Agustus 2016 Pembayaran dimulai tanggal 5 Agustus 2016 […]

,

Diskusi Pemikiran Nurcholis Madjid di PSI UII

Salah satu pemikir muslim Indonesia yang memiliki pengaruh cukup besar dalam dinamika pemikiran Islam di Indonesia ialah Nurcholis Madjid, yang populer dengan sebutan Cak Nur. Cak Nur dalam corak berpikirnya lebih menekankan pada dimensi etis yang berorientasi pada nilai-nilai substansi dari pada corak keberagamaan yang hanya legal-formalistik. Selain itu, Cak Nur mencoba mensinergikan ajaran Islam […]

,

Sofwan Jannah Memenuhi Undangan BPUI PT. Pupuk Kaltim Berdakwah di Bontang Kaltim

Ramadhan adalah bulan yang penuh keistimewaan. Salah satunya Allah SWT melipatgandakan pahala amalan kebaikan yang dilakukan oleh umat muslim. Seiring dengan itu, umat muslim berbondong-bondong untuk berlomba-lomba dalam kebaikan (fastabiqul khairaat). Masjid menjadi lebih ramai, kajian-kajian dan ceramah agama pun lebih digandrungi. Adalah Drs. H. Sofwan Jannah, M.Ag., yang turut ambil bagian penting dalam menyemarakkan […]

Jadwal UAS Semester Genap 2015/2016

Diberitahukan kepada mahasiswa Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia, bahwa sesuai dengan Kalender Akademik 2015/2016 Universitas Islam Indonesia, Ujian Akhir Semester Genap Tahun Akademik 2015/2016 akan dilaksanakan pada tanggal 18-29 Juli 2016. Jadwal selengkapnya silahkan download di sini. Salah satu syarat dapat mengikuti ujian adalah kehadiran kuliah minimal 75%. Bagi mahasiswa yang akan mengurus […]